Kamis, 24 Maret 2011

Game Kamen Rider Faiz/555(PS2)

     Kamen   Rider atau Masked Rider  adalah program acara serial televisi karanganShotaro Ishinomori yang pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai dengan tanggal 10 Februari 1973 dan berjumlah 98 episode. Tapi bukan yang RyanRyan bahas kali ini, tapi salah satu gamenya  

Kamen Rider 555/Faiz (PS2)
   Kamen Rider yang memiliki desain futuristik.  
A.Karakter:
    Karakter utama dalam game ini adalah Kamen Rider Faiz (Garis merah), Kamen Rider Kaixa (garis kuning), Kamen Rider Delta (garis biru), Faiz blaster form, serta beberapa monster yang disebut Orpochn. Sedangkan karakter yang awal dalam seri ini Kamen Rider Faiz, Kaixa, Orpochn Kuda dan Angsa.
B.Gerakan:
Player harus menekan tombol yang di minta agar dapat mengalahkan musuh
    Gerakan mungkin menjadi kelemahannya.Gerakan yang simple dan beberapa gerakan yang bisa di kombinasikan menjadi combo merupakan hal yang tidak bisa di banggakan. Gerakan membanting di setiap karakter
sama tetapi, kilauan cahaya yang dipantulkan dari kostum yang sangat real dapat menjadi point tersendiri. Adegan “Rider Kick” dimana Player harus menekan tombol yang di minta secara terus menerus agar dapat mengalahkan lawan merupakan kesenagan tersendiri bagi para gamers.
 C.Sound
    Suara masing-masing karakter yang khas serta suara efek (pistol, sambitan pedang) serta suara Awal Karakter seperti suara berubah Orpoch, atau suara Kamen Rider selesai melakukan “Henshin” bisa menjadi keunggulan Seri KR ini.
D.Fitur
    Fitur dalam seri ini adalah
    a.Player 2
       Seperti biasanya, Game KR ini dapat dimainkan dalam 2 Pemain
    b.Slot Machine
Fungsi Slot Machine.


       Seperti mesin seperti mesin game. Jika gambarnya berhasil sama, player mendapatkan gambar yang   
       nantinya akan di simpan di galery                                
    c.Gallery 
       Galery berisikan gambar-gambar yang di dapat dari menyelesaikan story atau di dapat dari Slot Machine
Salah satu Gambar yang akan kita dapatkan di Galery

  .







2 komentar:

  1. Yup...
    Tapi game pelengkap .....
    Gamers sejati belum tentu suka game ini
    kalo pecinta Toku (Khususnya KR Faiz) pasti asik-asik aja :)

    BalasHapus

Rajin-Rajin Datang Ke Sini yaaaaa!